Batik merupakan kain khas dari jawa. Selain dijadikan sebagai pakaian, batik juga dapat di aplikasikan di berbagai benda / barang sebagai contohnya seperti Sandal Batik. Sandal Batik ini selain berfungsi sebagai alas kaki juga berfungsi untuk melestarikan kebudayaan Jawa yang sudah mulai hilang karena modernisasi. Sandal Batik ini juga tidak kalah keren dan bagusnya dengan sandal buatan sekarang. Sandal Batik inipun mempunyai beberapa kelebihan, diantaranya yaitu: awet, ringan, indah, menarik, keren, trendy, dan desain artistik.
Bagi Anda para wanita yang gemar shopping di Butik , sekarang tidak perlu lagi repot-repot membawa barang belanja Anda yang banyak. Sekarang Anda bisa duduk-duduk dirumah saja dan memilih pakaian yang Anda inginkan tanpa harus mengeluarkan tenaga dan hanya menunggu pesanan Anda sampai di rumah. Disini Anda juga diberikan banyak diskon yang menggiurkan. Bukankah ini merupakan hal yang menguntungkan bagi Anda yang gemar shopping.